Beginilah Tingkah Laku Mahasiswa di Negara Ini, Bila Akhir Bulan
Bangku kuliah memang menjadi menjadi kenangan tersendiri bagi yang merasakannya.
Apalagi cerita diakhir bulan, menjadi topik tersendiri dalam setiap obrolan kenangan masa lalu.
Nah video yang diunggah oleh pemilik akun Góc Thư GiãnI di facebook ini memperlihatkan bagaimana tingkah laku para mahasiswa saat ini.
Bila melihat video ini, tentu biaya makan saat ini lebih mahal dibanding dengan era 90 an. Anda bisa banyangkan kalau era tahun 90 an, bila akhir bulan masih dapat mencari makanan murah dengan lauk seadanya. Nah saat ini, menghadapi akhir bulan, mahasiswa hanya bermodal nasi dan smart phone. Jadi makan nasi, lauk pauknya gambar pada smartphone milik mereka.
Tentu ini hanya becandaan, namun kreatifitas anak kuliahan saat ini sangat tinggi dengan teknologi yang ada.
(sumber)
0 Response to "Beginilah Tingkah Laku Mahasiswa di Negara Ini, Bila Akhir Bulan"
Posting Komentar